KONI Kayong Utara Kirim 322 Atlet Ikuti Porprov Kalbar 2022 ke-XIII, Harap Tampil Maksimal

8 November 2022 11:47 WIB
Ilustrasi
<p><strong> strong>p> <p><strong>KAYONG UTARA, insidepontianak.comstrong> - KONI Kabupaten Kayong Utara mengirim 322 atlet terbaiknya untuk mengikuti pertandingan di ajang Pekan Olahraga Provinsi atau Porprov Kalbar 2022 ke-XIII.p> <p>Ketua KONI Kayong Utara Daud Yordan berharap para atlet ini bisa tampil maksimal di ajang Porprov Kalbar 2022 ini. Sehingga bisa meraih hasil terbaik dan mengharumkan nama daerah.p> <p>Menurutnya, ajang Porprov Kalbar 2022 ke-XIII mempertandingkan 34 cabang olahraga. Atlet Kayong Utara putra dan putri sendiri mengikuti semua cabang yang dipertandingkan.p> <p><strong>Baca Juga: <a href="https://www.insidepontianak.com/kalbar/pr-4545502561/bengkayang-miliki-potensi-wisata-komisi-v-dprd-kalbar-dorong-pemerataan-infrastruktur-jalan-dan-listrik">Bengkayang Miliki Potensi Wisata, Komisi V DPRD Kalbar Dorong Pemerataan Infrastruktur Jalan dan Listrik a>strong>p> <p>“Kita mengirimkan atlet putra sebanyak 230 orang, atlet putri 92 orang, sehingga totalnya sebanyak 322 orang," kata Daud Yordan, Senin (7/11/2022).p> <p>Untuk memaksimalkan penampilan para atlet, Daud Yordan menyampaikan, sebanyak 95 official dan pelatih juga diturunkan untuk mendampingi.p> <p>"Sebagian atlet sudah berangkat ke Pontianak untuk mengikuti pertandingan," kata Daud Yordan, yang juga petinju kebanggaan Indonesia itu.p> <p><strong>Baca Juga: <a href="https://www.insidepontianak.com/gaya-hidup/pr-4545502547/profil-pemain-drama-korea-revenge-of-others-lengkap-dengan-link-nonton-dan-jadwal-tayang">Profil Pemain Drama Korea Revenge Of Others, Lengkap Dengan Link Nonton dan Jadwal Tayang!a>strong>p> <p>Ia mematikan, atlet Kayong Utara yang dikirim mengikuti ajang Porprov Kalbar 2022 ke-XIII merupakan atlet terbaik berdasarkan hasil seleksi yang profesional dan transparans.p> <p>"Setiap altet berusaha semaksimal mungkin untuk dapat menampilkan penampilan terbaik bagi Kabupaten Karang Utara di Pekan Olahraga Provinsi," kata dia.p> <p>Ia berharap, agar setiap cabor dapat memberikan hasil yang terbaik. Namun, yang terpenting bagi Daud Yordan, pertandingan bisa berjalan lancar dan tidak ada atlet yang cidera.p> <p>"Kita berharap agar para atlet dapat tampil maksimal serta dapat memberikan prestasi terbaik bagi Kabupaten kayong Utara," harapnya.***p> <br> Penulis : admin <br> Editor :
Tags :

Leave a comment

iklan

Berita Populer

Seputar Kalbar