Lima Kuliner Khas Pulau Nias yang Patut Disantap: Tidak Lengkap kalau Belum Makan Gowi Nifufu
MEDAN, insidepontianak.com - Pulau Nias tidak hanya memiliki kelebihan pada keindahan alam saja, tapi juga memiliki kuliner khas. Makanannya patut disantap karena berbahan hasil laut dan tanaman yang memang tersedia.
Kuliner khas Pulau Nias cenderung menggunakan bahan yang memang tersedia banyak di daerah tersebut. Sebut saja kepiting dan ikan, tidak ketinggalan ubi dan talas.
Dan, menariknya dari sekian kuliner khas Pulau Nias itu sampai sekarang masih bisa dinikmati. Bahkan, ada satu makanan yang seperti wajib meski telah menyanta makanan lain, yakni gowi nifufu.
Berikut lima kuliner khas Pulau Nias yang nikmat disantap dilansir dari goodnewsfromindonesia.id:
Penulis : admin
Editor :
- Gowi Nifufu
- Lehedalo Nifange
- Hambae Nititi
- Kofo-kofo
- Silio Guro
Penulis : admin
Editor :
Tags :
Berita Populer
Seputar Kalbar
9
Leave a comment